Teknik Mudah Belajar TOEFL dan IELTS
- Detail
- @Genius_Content
- Kategori: Structure and Written Expression
- Dilihat: 1011197
Structure and Written Expression dalam TOEFL bertujuan untuk menguji kemampuan Anda dalam mengidentifikasi bahasa Inggris tulis yang digunakan dalam situasi formal (formal written English). Banyak ekspresi-ekspresi bahasa Inggris yang bisa diterima dalam komunikasi lisan, namun tidak bisa diterima atau tidak lazim digunakan dalam komunikasi tulis, apalagi yang bersifat formal.
Soal Structure and Written Expression terdiri dari dua bagian, struktur kalimat (structure) dan ekspresi bahasa Inggris tulis (written expression). Structure and Written Expression terdiri dari 40 soal, terdiri dari 15 soal structure (nomor 1 sampai dengan 15) dan 25 soal untuk written expression (nomor 16 sampai dengan 40). Waktu untuk mengerjakan 40 soal ini adalah 25 menit.
- Detail
- @Genius_Content
- Kategori: Structure and Written Expression
- Dilihat: 150974
Hati-hati terhadap Appositive
Peserta tes TOEFL dapat terjebak oleh pertanyaan kalimat "appositive" dalam Structure and Written Expression TOEFL Test. Pasalnya, kita bisa saja keliru menentukan subjek dalam kalimat appositive. Appositive merupakan kata benda (noun) yang datang sebelum atau sesudah kata benda lain, namun memiliki keterikatan sebagai status yang sama. Cara menjawab soal TOEFL structure jenis ini, perhatikan kalimat berikut.
- Detail
- @Genius_Content
- Kategori: Structure and Written Expression
- Dilihat: 638436
Pastikan Kesesuaian Kalimat yang Memiliki Subject dan Verb
Anda tahu bahwa kalimat dalam bahasa Inggris harus memiliki subjek (subject) dan kata kerja (verb). Jenis yang paling umum dalam pertanyaan STRUCTURE TOEFL Test ialah mengenai subject dan verb: mungkin kata yang dikosongkan, baik subject atau verb atau keduanya, atau mungkin kata yang memiliki subject tambahan atau verb tambahan. Cara menjawab soal TOEFL structure jenis ini, perhatikan beberapa contoh berikut.
- Detail
- @Genius_Content
- Kategori: Structure and Written Expression
- Dilihat: 100813
Hati-hati terhadap Present Participle
Present participle adalah bentuk -ing dari kata kerja (seperti: playing, talking). Dalam pertanyaan Structure pada tes TOEFL, present participle dapat membingungkan Anda. Sebab, bisa saja berupa bagian dari kata kerja (verb) atau kata sifat (adjective). Cara menjawab soal TOEFL structure jenis ini, perhatikan dua hal berikut.
- Detail
- @Genius_Content
- Kategori: Structure and Written Expression
- Dilihat: 285708
Perhatikan Betul Objek (Object) dari Kata Depan (Preposition)
Preposisi selalu diikuti kata benda (noun), bukan kata kerja (verb). Kata benda tersebut berlaku sebagai objek. Kata benda ini dapat berupa noun (kata benda), proper noun (nama), pronoun (kata ganti), noun group/noun phrase (kelompok kata kerja), dan gerund (kata kerja yang dibendakan). Cara menjawab soal TOEFL structure jenis ini, perhatikan penjelasan berikut.
- Detail
- @Genius_Content
- Kategori: Structure and Written Expression
- Dilihat: 90756
Hati-hati terhadap Past Participle
Past participle dapat menyebabkan kebingungan dalam struktur pertanyaan pada tes TOEFL karena past participle dapat berupa kata sifat atau bagian dari kata kerja. Past participle adalah bentuk kata kerja (verb) yang muncul/didahului be (am, is, are, was, were) dan have (have, has, had). Biasanya, pembentukannya diakhiri -ed (offered, listed, suspected, etc.) , tetapi ada juga banyak past participle tak beraturan dalam bahasa Inggris (lihat daftarnya dalam Appendix software Genius TOEFL). Cara menjawab soal TOEFL structure jenis ini, perhatikan dua point berikut.
Artikel Terpopuler
- Contoh Soal TOEFL Structure and Written Expression
- Strategi dan Tips Lulus Tes TOEFL dengan Skor Tinggi
- Cara Menjawab Soal TOEFL Structure (1)
- Cara Menghitung Score TOEFL
- Contoh Soal Pembahasan Reading Comprehension Tes TOEFL
- Cara Menjawab Soal TOEFL Structure (2)
- Contoh Soal TOEFL Listening Comprehension
Kunci & Tip TOEFL Listening Cara Menjawab - Trik Rahasia - Soal Pembahasan
- Listening Kunci : Fokus pada Kalimat Akhir Percakapan
- Tips Belajar Soal Tes TOEFL Listening Comprehension
- Kunci Menjawab Soal Toefl Listening (1)
- Kunci Menjawab Soal Tes TOEFL Listening (2)
- Kunci Menjawab Soal Tes TOEFL Listening (3)
- Kunci Menjawab Soal Tes TOEFL Listening (4)
- Kunci Menjawab Soal Tes TOEFL Listening (5)
Kunci & Tip TOEFL Structure Cara Menjawab - Trik Rahasia - Soal Pembahasan
Kunci & Tip TOEFL Reading Cara Menjawab - Trik Rahasia - Soal Pembahasan
Grammar TOEFL Tata Bahasa Inggris - TOEFL Grammatical
- Penggunaan Main Verb dalam Bahasa Inggris
- Pronoun dalam Grammar Bahasa Inggris
- Parallel Structure dalam Grammar Bahasa Inggris
- Inversion dalam Grammar Bahasa Inggris
- Verb dalam Grammar Bahasa Inggris
- Tenses: Perubahan Kata Kerja Berdasarkan Waktu
- Passive Voice Grammar Bahasa Inggris
- Concord dalam Grammar Bahasa Inggris
- Klasifikasi Noun dan Fungsi Noun
- Adjective dalam Grammar Bahasa Inggris